Selasa, 21 April 2009

Di DIY Suara PPP Naik Turun

Pemilu kali ini, tambah dia, raihan suara PPP relatif turun. Untuk DPRD DIJ, diperkirakan PPP hanya akan mendapatkan dua sampai tiga kursi. Di DPRD Kota Jogja diperkirakan juga dua kursi(pemilu 2004 hanya dpt 1 kursi), Bantul empat(pemilu 2004 hanya dpt 1 kursi), Sleman empat(stabil/stganan), Kulonprogo,dan Gunungkidul masing-masing satu(masing masing turun 1 Kursi). Jumlah ini sangat jauh dibandingkan dengan prestasi PPP pada Pemilu 1997 yang mampu merajai DIJ

Tidak ada komentar: