Selasa, 11 November 2008

5 lembaga Survey Menangkan Ka-Ji, Tapi Kalah di KPUD

Dikatakannya, setidaknya ada lima lembaga survey yang melakukan penghitungan cepat pada Pilgub putaran kedua, 4 November lalu. Yaitu, LSI Syaiful Mujani, LSI Dani JA, Puskaptis, LSN dan Pusdeham.

�Jika setiap lembaga mengambil 400 TPS, maka total TPS yang dihitung jumlahnya 2000 karena ada lima lembaga survei yang melakukan penghitungan cepat. Jadi kalau Ka-Ji kalah, itu benar-benar tak masuk akal,� katannya. (aya/ful)

Caleg DPR RI PPP Maiyasak Johan SH MH Berikan Bantuan 3 Ton Beras dan 300 Kotak Mie

Kisaran (SIB)
Untuk ketiga kalinya kalangan politisi PPP menyerahkan bantuan kepada warga korban bencana alam di Kecamatan Sei Kepayang dan Kecamatan Simpang Empat, kali ini bersamaan hari pahlawan nasional, Senin (10/11), politikus PPP dari Pusat Maiyasak Johan SH MH bersama istri Ny drg Hj Eva Ani Harahap didampingi fungsionaris DPW PPP Sumut Drs Bustami HS,Ketua DPC PPP Asahan Drs Darwis Hadi Sirait dan Aidi SH Ketua PAC PPP Simpang Empat menyerahkan bantuan berupa 3 ton beras dan 300 kotak mie instant kepada 300 KK warga korban bencana banjir.
Drs Bustami HS yang caleg untuk DPRD Sumut Dapem Asahan, Tanjungbalai dan Batubara dan juga Ketua DPRD Asahan mengatakan, pemberian bantuan itu merupakan bahagian dari peran dan partisipasi organisasi PPP yang berazaskan ummat kepada masyarakat di dua kecamatan yang merupakan korban banjir bencana alam beberapa waktu lalu dimana benteng Sungai Asahan jebol.
Bencana banjir yang beberapa waktu lalu membuat perasaan warga cemas bercampur isak tangis yang memilukan adalah sesuatu yang harus mendapat perhatian dan perlu ditanggulangi, karena itu PPP secara berjenjang berupaya secara maksimal agar pembentengan sungai dananya dialokasikan pada 2009, termasuk pemerintah pusat, kata Bustami.
Sementara itu Maiyasak Johan SH MH dalam sambutannya mengatakan, PPP sebagai partai politik umat dari sejak dahulu sampai kini bahkan masa mendatang akan menjadi partai yang senantiasa berpihak pada pembangunan dan kepentingan masyarakat dan masalah bencana ini akan menjadi agenda kerja parpol PPP di gedung Senayan.

DATA SUARA PILGUB JATIM KOQ BISA LAIN LAIN

1.KEPUTUSAN RESMU KPUD JAWA TIMUR
Selasa, 11/11/2008 15:45 WIB
KPU Jatim Umumkan Karsa Pemenang Pilgub Putaran II

Surabaya - Berdasarkan hasil penghitungan suara yang dilakukan KPU Jatim Karsa berhasil memenangkan Pilgub Jatim Putaran II dengan perolehan suara 7.729.944, sedangkan pasangan Kaji memperoleh suara 7.669.721.
2.DESK PILKADA PEMDA JAWA TIMUR
Berdasarkan perolehan suara Desk Pilkada Jatim, Karsa meraih 7.747.789 suara (50,23 persen), sedangkan Kaji memperoleh 7.677.761 suara (49,77 persen) dengan selisih 70.028 suara (0,46 persen). Ini merupakan hasil rekap final seluruh tempat pemungutan suara (TPS) yang berjumlah 62.859 buah.
3.DESK REDAKSI BERITAJATIM ONLINE
Senin, 10/11/2008 17:35 WIB
Surabaya - Dari data 36 KPUD Kabupaten/Kota yang masuk ke desk redaksi beritajatim.com, untuk sementara pasangan Soekarwo-Syaifullah Yusuf (Karsa) membalikkan keadaaan dengan mengungguli rivalnya pasangan Khofifah Indar Parawansa - Mudjiono (Kaji).

Dari 36 daerah tersebut, Karsa berhasil mengambil kemenangan di 20 kabupaten/kota dengan total suara 7,732,711. Sedangkan Kaji 7,669,597.
Daerah-daerah yang dikuasai Karsa adalah Bangkalan, Bondowoso, Jombang, Kota Blitar, Kota Kediri, Kota Madiun, Kota Mojokerto, Kota Pasuruan, Kota Probolinggo, Kabupaten Lumajang, Kabupaten Madiun, Kabupaten Magetan, Kabupaten Nganjuk, Kabupaten Ngawi, Kabupaten Pacitan, Kabupaten Pamekasan, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Probolinggo, Kabupaten Sampang dan Kabupaten Situbondo.[kun]

Berikut data lengkap perolehan suara di 36 kabupaten/kota versi beritajatim.com:

Bangkalan
(Kaji) 151,666
(Karsa) 291,781

Banyuwangi
(Kaji) 335,334
(Karsa) 329,675

Blitar
(Kaji) 251,997
(Karsa) 222,119

Bojonegoro
(Kaji) 321,500
(Karsa) 235,774

Bondowoso
(Kaji) 155,496
(Karsa) 184,845

Gresik
(Kaji) 253,848
(Karsa) 205,271

Jember
(Kaji) 453,631
(Karsa) 348,597

Jombang
(Kaji) 256,983
(Karsa) 268,202

Kediri
(Kaji) 321,853
(Karsa) 276,092

Kota Batu
(Kaji) 39,688
(Karsa) 37,194

Kota Blitar
(Kaji) 28,017
(Karsa) 30,310

Kota Kediri
(Kaji) 51,432
(Karsa) 64,116

Kota Madiun
(Kaji) 26,480
(Karsa) 50,052

Kota Malang
(Kaji) 150,814
(Karsa) 144,765

Kota Mojokerto
(Kaji) 25,024
(Karsa) 28,085

Kota Pasuruan
(Kaji) 26,298
(Karsa) 42,032

Kota Probolinggo
(Kaji)42,857
(Karsa) 52,854

Kota Surabaya
(Kaji)456,236
(Karsa) 413,065

Lamongan
(Kaji)334,269
(Karsa) 263,005

Lumajang
(Kaji)212,144
(Karsa) 218,214

Madiun
(Kaji)97,346
(Karsa) 220,592

Magetan
(Kaji)118,385
(Karsa) 176,830

Malang
(Kaji)496,722
(Karsa) 431,468

Mojokerto
(Kaji)232,896
(Karsa) 211,835

Nganjuk
(Kaji)211,378
(Karsa) 211,488

Ngawi
(Kaji)155,671
(Karsa) 196,044

Pacitan
(Kaji)87,658
(Karsa) 171,269

Pamekasan
(Kaji)195,315
(Karsa) 217,076

Pasuruan
(Kaji)258,084
(Karsa) 308,540

Probolinggo
(Kaji)206,563
(Karsa) 228,610

Sampang
(Kaji)181,698
(Karsa) 240,552

Sidoarjo
(Kaji)348,070
(Karsa) 309,476

Situbondo
(Kaji)150,382
(Karsa) 165,365

Trenggalek
(Kaji)153,927
(Karsa) 122,906

Tuban
(Kaji)242,213
(Karsa) 182,922

Tulungagung
(Kaji)224,656
(Karsa) 191,436